Detail Produk Oedema Varises

Ramuan ini dibuat untuk mengatasi stagnasi darah pada kaki yang menyebabkan kasus Edema Varises dengan gejala dan tanda : oedema dengan pergelangan menghitam tanda stagnasi darah dengan telapak kaki normal, varises, lidah pucat kering atau merah muda dengan nadi teraba kuat.
Sifat dan rasa ramuan ini manis, sedikit pahit, tawar dan netral dengan arah kerja organ ginjal, kantung kemih, limpa, paru, lambung dan jantung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar